Jumat, 30 Maret 2018

Tutorial Mengcrimping Kabel UTP Dengan Menggunakan Tang Crimping

langkah-langkah mengcrimping

1. Potong kabel sesuai kebutuhan...
2. Kupas kabel luar di bagian ujung kabel. kiri dan kanan .. kupas kira-kira 2cm/3cm
seperti gambar di bawah ini


3. Setelah itu urutkan kabel kecil di dalamnya.

4. Setelah sudah urutkan. langkah selanjutnya rapihkan dan luruskan kabel. setelah di rapihkan dan di luruskan kabel. kita potong kabelnya. dengan mengunakan tang crimping
seperti gambar di bawah ini

dan hasilnya akan seperti ini






4. Masukan kabel ke konektor RJ45nya, pastikan semua ujungnya sampai mentok di konektornya. Agar kabelnya tergigit oleh tembaga konektornya.
pastikan kabelnya masuk dengan benar. setelah sudah masuk dorong ke dalam. tekan agak kuat.












5. Jepit konektornya pakai tang krimping, posisi kabel jgn sampai tertarik atau pastikan masuk dengan benar kabelnya,Sampai terdengar suara "klik"


6.  selesai lah 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tutorial Membuat VLAN dengan Dynamic Router

Assalamualaikum wr,wb Hello dunia BLOGGER...😊😁😄 untuk pertemuan di blog saya kali ini,saya akan membahas dan memberikan sebuah Tutorial M...